Home » Research Activity

Research Activity

Aplikasi GPS BAP Precision S852P untuk Pengukuran dan Pemetaan Bidang Tanah (2016, Peneliti Utama)

Integrasi Teknologi RTK GPS untuk Penentuan Posisi Horisontal pada Survei Batimetri menggunakan USV (2015, Anggota Peneliti)

Pengembangan dan Konstruksi Purwarupa Autonomous Remotely Operated Surface Vessel (AROSsel) yang Murah untuk Pengukuran dan Pemantauan Batimetri Perairan Spesifik (2014, Anggota Peneliti)

Studi Topografi dan Penyelidikan Tanah Pekerjaan Enjiniring Pembangunan GI 70 kv Argamakmur berikut Transmisi 70 kv PLTA Tes – Argamakmur (2014, Anggota Peneliti)

Studi Hidro Oseanografi untuk Pembangunan Kabel Laut 150 kv dari Kariangau ke Penajam Kalimantan Selatan (2014, Anggota Peneliti)

Studi Sistem Tinggi di Wilayah Direktorat EP Pertamina untuk Mendukung Eskplorasi Migas di Wilayah Sumbagsel (2013, Anggota Peneliti)

Pemanfaatan Prototip ROV (Remotely Operated Vehicle) dan Aplikasi Antarmuka Visualisasi Jalur Perum dalam Survei Batimetri (2012, Peneliti Utama)

Studi Inventarisasi Sumur-sumur Suspended PT Pertamina EP Region Jawa dan KTI. (2012, Anggota Peneliti)

Pemantauan Sedimentasi Waduk Sermo Menggunakan Survei Batimetri Periodik yang Tereferensi kepada CORS GMU1 menggunakan metode NTRIP DGPS (2010, Anggota Peneliti)

Studi Sistem Tinggi di Wilayah Direktorat EP Pertamina untuk Mendukung Eskplorasi Migas di Wilayah Jawa (2009, Anggota Peneliti)

Digital Terrain Modelling By Using Real Time Kinematic GPS Data (2008, Anggota Peneliti)

Penentuan Posisi Teliti dengan Menggunakan Receiver GPS Handheld (2006, Anggota Peneliti)